Cara Cermat Memilih Premi Asuransi

June 12, 2019
Harga asuransi mobil all risk
Ketika kita memutuskan untuk menggunakan asuransi kendaraan, maka kita diwajibkan untuk membayar sejumlah premi yang sesuai dengan produk yang anda pilih. Ada dua jenis produk asuransi kendaraan yang biasa digunakan. Diantaranya ada All risk yang akan menjamin seluruh resiko kendaraan anda, sehingga harga asuransi mobil all risk lumayan tinggi, karena sesuai dengan pelayanan yang kita peroleh. 

Sedangkan TLO yang hanya mengcover bagian mobil yang rusak saja, sehingga harganya lebih murah. Menentukan premi haruslah di pikir dengan matang, jika tidak akan merusak keuangan anda. Untuk itu simaklah cara memilih premi yang tepat dibawah ini:

Pilih asuransi yang tepat
Harga asuransi mobil all risk
Hal pertama yang bisa anda lakukan adalah memilih asuransi yang tepat. Besaran premi yang kita bayar tergantung dari jenis perlindungan yang kita gunakan. Seperti yang sudah disebutkan diatas antara all risk dan TLO memiliki harga premi yang berbeda. Yang paling penting dalam memilih asuransi adalah harus sesuai dengan kebutuhan kendaraan kita. maka sangat penting bagi anda memahami kondisi kendaraan anda.

Pahami polis dengan benar

Polis berisikan ketentuan-ketentuan mengenai hak dan kewajiban anda ketika memutuskan menggunakan asuransi. sebelum anda benar-benar menyetujuinya, periksalah dengan teliti kemudian pahami dengan benar apa saja yang dicantumkan di dalam polis tersebut. apa saja yang di cover atau tidak oleh perusahaan, sehingga anda tidak akan kesulitan saat mengajukan klaim nantinya.

Sesuaikan dengan kondisi keuangan 

Sangat penting bagi anda untuk memperhatikan kondisi keuangan anda. Jangan terlalu memaksakan diri untuk membeli asuransi dengan besaran premi yang di luar jangkauan anda. Hal ini hanya akan menimbulkan masalah pada keuangan anda. Karena pembayaran premi tidak hanya sebentar, tetapi membutuhkan waktu yang panjang hingga berbulan-bulan bahkan tahunan. Untuk itu pertimbangkan dengan matang besaran premi yang akan digunakan.

Itulah beberapa cara memilih premi asuransi yang tepat. Pilihlah Autocillin yang dapat menyesuaikan harga asuransi mobil all risk dengan kondisi keuangan anda.

Artikel Terkait

Next Article
« Prev Post
Previous Article
Next Post »
Penulisan markup di komentar
  • Untuk menulis huruf bold silahkan gunakan <strong></strong> atau <b></b>.
  • Untuk menulis huruf italic silahkan gunakan <em></em> atau <i></i>.
  • Untuk menulis huruf underline silahkan gunakan <u></u>.
  • Untuk menulis huruf strikethrought silahkan gunakan <strike></strike>.
  • Untuk menulis kode HTML silahkan gunakan <code></code> atau <pre></pre> atau <pre><code></code></pre>, dan silahkan parse dulu kodenya pada kotak parser di bawah ini.
Konversi Code
Disqus
Silahkan Berkomentar Dengan