Tips Memilih Jaket Wanita Untuk Musim Panas

August 16, 2018
 Jaket Wanita
Jaket Wanita - Menggunakan jaket biasanya memang identik dengan musim dingin. Sedangkan pada musim panas jarang sekali orang menggunakan jaket. Hal ini dikarenakan pada musim panas biasanya cuaca akan membuat badan menjadi mudah gerah dan tidak akan nyaman jika menggunakan pakaian yang tebal. Namun siapa bilang jika pada saat musim panas kita tidak bisa menggunakan jaket. Sebab jaket tidak hanya melulu mengenai fungsinya untuk menghindarkan kulit atau tubuh dari kedinginan. Tetapi ada juga beberapa jenis jaket yang didesain untuk fashion atau gaya. Sehingga bisa digunakan pada musim apapun. Salah satu jaket yang memiliki banyak model di antaranya adalah jaket wanita

Berikut ini tips memilih jaket Wanita yang bisa digunakan untuk musim panas, di antaranya adalah :


1. Berbahan tipis 

Tentu saja untuk menghindari rasa gerah saat menggunakan jaket di saat musim panas, anda harus memilih jaket yang memiliki bahan yang tipis atau tidak terlalu tebal. Serta hindari bahan yang memiliki banyak bulu bulu yang biasanya kita temukan di jaket musim dingin. Dengan memakai jaket yang memiliki bahan tipis maka anda akan lebih nyaman dan masih bisa menggunakan pakaian dalam yang tipis pula.

2. Bahannya tidak panas 

Selain memilih jaket yang berbahan tipis, sebaiknya anda juga memilih jaket yang memiliki bahan adem atau tidak panas. Dengan begitu maka tubuh anda tidak akan kegerahan meskipun menggunakan jaket disaat musim panas. Bahan kain yang memiliki serat dingin atau adem contohnya seperti parasite, kaos, dan bahan babyteri. 

3. Desain simple 

Pilih juga jaket dengan desain yang simple, tidak memiliki banyak lapisan atau aksesoris yang malah membuat jaket semakin tebal. Dengan desain yang simple maka akan membuat anda lebih leluasa saat menggunakan jaket dan tidak akan mudah gerah hanya karena banyak aksesoris atau model yang ditambahkan. Itulah beberapa tips memilih jaket yang bisa digunakan untuk musim panas. Untuk mencari referensi jaket wanita anda bisa mencarinya di web resmi milih 3second.

Artikel Terkait

Next Article
« Prev Post
Previous Article
Next Post »
Penulisan markup di komentar
  • Untuk menulis huruf bold silahkan gunakan <strong></strong> atau <b></b>.
  • Untuk menulis huruf italic silahkan gunakan <em></em> atau <i></i>.
  • Untuk menulis huruf underline silahkan gunakan <u></u>.
  • Untuk menulis huruf strikethrought silahkan gunakan <strike></strike>.
  • Untuk menulis kode HTML silahkan gunakan <code></code> atau <pre></pre> atau <pre><code></code></pre>, dan silahkan parse dulu kodenya pada kotak parser di bawah ini.
Konversi Code
Disqus
Silahkan Berkomentar Dengan